Sabtu, 10 November 2012

Pertemuan Kader UPGK Parkid

Pertemuan Rutin Kader UPGK Lingkungan Keparakan Kidul kembali dilaksanakan pada hari Senin, 05 November 2012 bertempat di rumah ibu Yuli Kisarnuji (RW-11) jam 16.00 - selesai.
Hasil pertemuan adalah:
  1. Pembukaan
  2. Pengumuman / Informasi UPGK oleh Ketua ibu Hj. Soemardi
  3. Informasi dari Koordiantor Posyandu RW-11, RW-12 dan RW-13
  4. Isian / Penyuluhan: Pemilahan & Pengolahan Sampah Sesuai Jenisnya (Kertas, Plastik, Kaca/Logam)di Tingkat Rumah Tangga
  5. Simpan Pinjam, arisan, dll
  6. Penutup

Tidak ada komentar:

Posting Komentar